PANWASLIH Pidie menyelenggarakan Kegiatan Bimbingan Teknis(BIMTEK) Penguatan Kapasitas PANWASLIHCAM Se Pidie

- Redaksi

Sabtu, 23 November 2024 - 09:03

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | PANWASLIH Kabupaten Pidie menyelenggarakan Kegiatan Bimbingan Teknis(BIMTEK) untuk Penguatan Kapasitas Panwaslih Kecamatan dalam pemungutan dan perhitungan suara pada pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Bupati dan Wakil Bupati Pidie tahun 2024.

Acara dilaksanakan di Balee Meusapat Gampong Benteng Kota Sigli yang dimulai Pagi pukul 09:30 WIB dengan 69 peserta Panwaslihcam Se Pidie dengan pemateri oleh Mukhtar Al Falah mantan Komisioner Bawaslu Kab.Pidie Periode 2018-2023 dan Muhammad Perwakilan Kodim 0102 peserta 69 Panwaslihcam Se Pidie,Sabtu 23/11/24.

Safrizal,Koordinator Divisi hukum Pencegahan,Parmas dan Humas (P2H) menyampaikan koordinasi ini sangat penting di lakukan guna untuk menyamakan pendapat terkait pada penyelenggaraan pemilu nantinya,maksudnya menyamakan pandangan baik itu unsur Kejaksaan,TNI -Polri serta Bawaslu itu sendiri terkait penanganannya dalam melakukan pengawasan jalannya Pemilu serentak tahun 2024 dan Panwascam dapat bersinergi satu sama lain dengan pihak terkait, seperti KPPS di tempat,guna terwujudnya pemilu yang integritas dan kualitas.

Kegiatan Penguatan Kapasitas Panwaslih Kecamatan ini dilakukan untuk terwujudnya pemilu damai dalam menuju Pemilihan Gubernur dan Bupati serentak 2024.

Berita Terkait

Patroli dan Himbauan di Pantai Wisata Trienggadeng: Wujudkan Keamanan Ops Lilin Seulawah 2024
Kepala MAN 1 Muhammad Thaifuri, S.Pd, M.Pd Belajar Menekankan Pentingnya Fleksibilitas dan Kreativitas
Lapas Perempuan Sigli Gelar Upacara Peringatan Hari Ibu dengan Petugas Upacara Perempuan
Pj Bupati Pidie Mendapat Apresiasi Atas Kepemimpinan Membawa Perubahan di Pidie
Koramil 11/ Bandar Baru KOMSOS Bersama warga Desa Musa Teungoh Pidie Jaya.
Volly Ball dalam Rangka Menyambut HAB Berlangsung Meriah di Kabupaten Pidie.
Rumah Layak Huni Program Pemerintah Aceh 2025 Harus Tepat Sasaran
Kapolsek Meurah Dua Ipda Jailani, Komandan Upacara Bela Negara di Pidie Jaya
Berita ini 1 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Senin, 23 Desember 2024 - 13:37

Kapolda Aceh Tinjau Pos Pelayanan Ops Lilin Seulawah di Terminal Kota Sigli

Senin, 23 Desember 2024 - 13:35

Polres Pidie Jaya Pastikan Kesiapan Optimal dalam Operasi Lilin Seulawah 2024

Senin, 23 Desember 2024 - 08:26

Komitmen Kapolres Pidie Jaya: Apel Penghargaan dan Pemeriksaan Senpi untuk Profesionalisme Polri ‎

Minggu, 22 Desember 2024 - 00:20

Babinsa Bersama Masyarakat Goyang – Royong.

Sabtu, 21 Desember 2024 - 13:31

wartawan Harus Menghormati Privasi dan Kesepakatan

Sabtu, 21 Desember 2024 - 12:43

Presiden Prabowo Tegaskan Pentingnya Persatuan dan Kolaborasi Ekonomi dalam KTT D-8

Sabtu, 21 Desember 2024 - 11:54

Serah Terima Jabatan Kapolsek Bandar Dua: Momentum Regenerasi dan Peningkatan Kinerja Polri

Sabtu, 21 Desember 2024 - 06:38

Operasi Lilin Seulawah 2024 Resmi Digelar, Polres Aceh Timur Siapkan Satu Pos Pengamanan

Berita Terbaru