Jangan Biarkan Lahan Kosong! Polsek Trienggadeng Ajak Warga Wujudkan Swasembada Pangan

- Redaksi

Jumat, 28 Februari 2025 - 10:43

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | Pidie Jaya Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan dan program 100 hari kerja Presiden Republik Indonesia, Bhabinkamtibmas Polsek Trienggadeng menggelar sosialisasi dan edukasi pemanfaatan lahan kosong di Desa Meue, Kecamatan Trienggadeng, Kabupaten Pidie Jaya, Jumat (28/2/2025).

Kegiatan ini berlangsung di kebun milik warga, Sdra Zakaria, yang memiliki luas lahan 500 m² dan telah ditanami semangka.

Bhabinkamtibmas mengajak masyarakat untuk berperan aktif dalam memanfaatkan lahan tidur guna meningkatkan produksi pangan lokal dan mewujudkan kemandirian pangan di wilayahnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Pidie Jaya, AKBP Ahmad Faisal Pasaribu, S.H., S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Trienggadeng, Ipda Muhammad Harun, S.H., menegaskan pentingnya sinergi antara masyarakat dan pemerintah dalam upaya menciptakan ketahanan pangan yang berkelanjutan.

“Kami mengajak masyarakat untuk tidak membiarkan lahan kosong begitu saja. Dengan menanaminya, tidak hanya ketahanan pangan yang terjaga, tetapi juga dapat meningkatkan perekonomian keluarga,” ujar Kapolsek.

Baca Juga:  Paslon Bupati dan Wakil Bupati Pidie H. Jamaluddin-Drs. Sayuti Gelar Silaturahmi Terbuka Bersama Warga Laweung

Selain sosialisasi, kegiatan ini juga mencakup penggalangan terhadap masyarakat agar lebih aktif dalam memanfaatkan pekarangan rumah dan lahan tidak produktif untuk ditanami tanaman bergizi, seperti sayuran dan buah-buahan.

Langkah ini diharapkan dapat memperkuat ketahanan pangan rumah tangga serta mengurangi ketergantungan pada pasokan luar daerah.

Masyarakat menyambut baik inisiatif ini, menganggapnya sebagai solusi konkret dalam menghadapi tantangan ekonomi dan pangan. Bhabinkamtibmas Polsek Trienggadeng berkomitmen untuk terus mendampingi warga dalam mengelola lahan pertanian agar hasilnya lebih optimal.

Dengan adanya dukungan penuh dari aparat kepolisian dan pemerintah, diharapkan program ketahanan pangan ini dapat terus berkembang dan menjadi inspirasi bagi desa-desa lain di Pidie Jaya.

Berita Terkait

Bupati Pidie H. Sarjani Abdulla, S.H diwakili Sekda Pidie Drs. Samsul Azhar menghadiri Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Pidie
Bupati Armia,Sambut Rencana Pendirian Pabrik Kulit Jamur Oleh MYCL Bandung
Bupati Aceh Tamiang Dukung Penuh Pembangunan Pabrik Kulit,
Gubernur Gorontalo Terima Ketum PJS, Bahas UKW Akbar Indonesia Timur
Perkuat Nasionalisme, Petugas dan Warga Binaan Lapas Perempuan Sigli Ikuti Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan Oleh Anggota DPD RI/MPR RI
Bupati Armia,Minta Guru Kreatif dan Inovatif Majukan Pendidikan di Aceh Tamiang
LSM Garang Angkat Bicara Pasca Sidak Wabup Aceh Ke RSUD Muda Sedia
Pemkab Aceh Tamiang Gelar Sosialisasi Implementasi Coretax
Berita ini 8 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest


0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Jumat, 25 Juli 2025 - 13:19

Bupati Pidie H. Sarjani Abdulla, S.H diwakili Sekda Pidie Drs. Samsul Azhar menghadiri Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Pidie

Jumat, 11 Juli 2025 - 05:55

Perkuat Keamanan dan Integritas Pemasyarakatan, Tim Kanwil Ditjenpas Aceh Kunjungi Lapas Perempuan Sigli

Jumat, 4 Juli 2025 - 06:23

Lakukan Monitoring, Kakanwil Ditjenpas Aceh Sambangi Lapas Perempuan Sigli

Rabu, 2 Juli 2025 - 03:47

Lapas Perempuan Sigli Sambut CPNS Baru dengan Pengenalan Lingkungan Kerja

Senin, 30 Juni 2025 - 12:43

Wakil Bupati Pidie Alzaizi menghadiri Rapat Paripurna

Kamis, 26 Juni 2025 - 14:21

Wujudkan Kerja Unggul, Lapas Perempuan Sigli Beri Penghargaan Pegawai Teladan dalam Apel Pagi

Rabu, 25 Juni 2025 - 14:22

Kapolres Pidie Bersama Manajer UP3 PLN Sigli Lakukan Pemasangan Listrik Gratis untuk Warga Kurang Mampu

Selasa, 24 Juni 2025 - 21:27

Lapas Perempuan Sigli bersinergi dengan BNNK Pidie dalam Pelaksanaan Rehabilitasi Pemasyarakatan

Berita Terbaru

ACEH TAMIANG

Bupati Aceh Tamiang Dukung Penuh Pembangunan Pabrik Kulit,

Jumat, 25 Jul 2025 - 13:09