Gelar Maulid Nabi Muhammad S.a.w 1446 H, Polres Aceh Tamiang Santuni Anak anak Yatim Piatu

- Redaksi

Kamis, 31 Oktober 2024 - 10:38

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | Polres Aceh Tamiang mengelar kegiatan Maulid Nabi besar Muhammad S.a.w tahun 1446 H/2024 M dengan tema “Dengan Meneladani Akhlak Rasulullah SAW, Kita Tingkatkan Keimanan Dan Kinerja Guna Mewujudkan Pemilukada Aman dan Sukses” bertempat di Aula Dhira Brata Mapolres Aceh Tamiang. Kamis 31 Oktober 2024

Kegiatan yang dipimpin oleh Kapolres Aceh Tamiang AKBP Muliadi, S.H, M.H ini diawali dengan pembacaan ayat suci Al-Qur’an, kata sambutan Kapolres Aceh Tamiang dan tausyiah agama oleh Ustadz H. Ayub, S.Ag, M.H.

Selain itu, kegiatan Maulid Nabi Besar Muhammad S.a.w ini juga diwarnai dengan pemberian santunan bagi anak anak yatim piatu yang diserahkan langsung oleh Kapolres Aceh Tamiang AKBP Muliadi, S.H, M.H didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Aceh Tamiang Ny. Ully Muliadi

Kegiatan ini di ikuti oleh Kapolres Aceh Tamiang, Wakapolres Aceh Tamiang, PJU Polres Aceh Tamiang, para Kapolsek jajaran, Wadanki 2 Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Aceh beserta personel, Ketua Bhayangkari Cabang Aceh Tamiang beserta pengurus, personel polres Aceh Tamiang dan anak anak yatim piatu di wilayah hukum Polres Aceh Tamiang

Berita Terkait

Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,
DPD Partai Perjuangan Aceh(PPA) kabupaten Pidie menggelar buka puasa bersama pengurus.
Safwan Berkomitmen Mendukung Penuh Program Pemerintah Melalui PT.PEMA
Garang Kecam Penembakan Warga Aceh, Perbuatan Biadab Hukuman Mati pantas Bagi Pelaku
Patroli dan Himbauan di Pantai Wisata Trienggadeng: Wujudkan Keamanan Ops Lilin Seulawah 2024
Kepala MAN 1 Muhammad Thaifuri, S.Pd, M.Pd Belajar Menekankan Pentingnya Fleksibilitas dan Kreativitas
Pj Bupati Pidie Mendapat Apresiasi Atas Kepemimpinan Membawa Perubahan di Pidie
Koramil 11/ Bandar Baru KOMSOS Bersama warga Desa Musa Teungoh Pidie Jaya.
Berita ini 4 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 April 2025 - 04:29

Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers

Rabu, 16 April 2025 - 11:20

Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,

Rabu, 16 April 2025 - 09:24

PPIR Hadir dalam Acara Walimah Pernikahan Putra dari Rekan Sejawat Purn Sabirin di Desa Ule Ateung

Selasa, 15 April 2025 - 20:18

Wujud Kepedulian: UPT Pemasyarakatan Satker Pidie Gelar Aksi Donor Darah, Rayakan HBP ke-61 dengan Berbagi Kemanusiaan

Selasa, 15 April 2025 - 01:03

Pengumuman Perubahan Modal Dasar Perusahaan PT.Alam Mekar Sempurna

Senin, 14 April 2025 - 13:21

Kanwil Ditjenpas Aceh Tebar Kepedulian Lewat Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda

Senin, 14 April 2025 - 06:58

Penggiat sosial.munawir dan Wen Kopral Mengutuk Keras EO dan Minta APH Segera Usut Pungli Sewa Lapak Pasar Malam Bagaikan Penjajah di Negeri Sendiri

Berita Terbaru

ACEH TAMIANG

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:53