Safari Subuh Kapolres Pidie Jaya: Menguatkan Iman dan Kamtibmas di Bulan Ramadhan

- Redaksi

Kamis, 6 Maret 2025 - 05:23

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | Pidie Jaya Kapolres Pidie Jaya, AKBP Ahmad Faisal Pasaribu, S.H., S.I.K., M.H., memimpin kegiatan Safari Subuh di Masjid Islamic Center, Kecamatan Trienggadeng, Kabupaten Pidie Jaya, pada Kamis (6/3/2025).

Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat serta menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas dalam suasana penuh berkah di bulan suci Ramadhan.

Dalam kesempatan tersebut, Kapolres didampingi oleh Pejabat Utama (PJU) Polres Pidie Jaya, Kapolsek Trienggadeng, serta personel kepolisian lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Usai shalat subuh berjamaah, Kapolres berbaur dengan jamaah, mendengarkan aspirasi serta harapan mereka terkait situasi keamanan di wilayahnya.

“Suatu kebahagiaan bagi saya dapat bersilaturahmi dengan seluruh jamaah. Shalat subuh berjamaah ini adalah tanda kesungguhan dalam beribadah, dan saya berharap semangat ini juga kita terapkan dalam menjaga keamanan lingkungan,” ujar Kapolres.

Baca Juga:  Dugaan KKN Kembali Terendus Dalam Kegiatan Pelatihan Disdikbud Aceh Timur.

Lebih lanjut, Kapolres menekankan bahwa menjaga keamanan bukan hanya tanggung jawab kepolisian, tetapi juga kewajiban bersama.

“Menjaga keamanan adalah bagian dari ibadah, terutama di bulan suci Ramadhan. Dengan meningkatkan kewaspadaan, saling peduli terhadap sesama, serta berani melaporkan hal-hal mencurigakan, kita dapat menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman untuk beribadah,” jelasnya.

Safari Subuh ini menjadi bukti nyata kedekatan kepolisian dengan masyarakat serta memperkuat sinergi dalam menciptakan lingkungan yang aman, tenteram, dan penuh keberkahan di bulan suci Ramadhan.

Berita Terkait

Menjaga Marwah Jurnalisme: Wartawan Tak Bisa Rangkap Jabatan, Apalagi ASN
Ketum Buka Rakerda PJS, Sumut Fokuskan UKW dan Perlindungan
Mahmud Lantik Chaidir sebagai Ketua DPD PJS Aceh
Kapolres Pidie Laksanakan Anjangsana ke Personel yang Sakit Dalam Rangka 1 Muharram 1447 H,
Wujudkan Kerja Unggul, Lapas Perempuan Sigli Beri Penghargaan Pegawai Teladan dalam Apel Pagi
Polres Aceh Timur Musnahkan Barang Bukti 1 Kg Sabu Dalam Rangka HUT Bhayangkara Ke 79
Lapas Perempuan Sigli bersinergi dengan BNNK Pidie dalam Pelaksanaan Rehabilitasi Pemasyarakatan
Pemasangan Beton Gorong – Gorong di Gampong Pertamina Berjalan Lancar
Berita ini 2 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 12:43

Wakil Bupati Pidie Alzaizi menghadiri Rapat Paripurna

Senin, 30 Juni 2025 - 08:03

Menjaga Marwah Jurnalisme: Wartawan Tak Bisa Rangkap Jabatan, Apalagi ASN

Sabtu, 28 Juni 2025 - 07:17

Tahun Baru Islam;Bupati Armia ajak Masyarakat Maknai Dengan Perbaikan

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:11

Bupati Armia Serahkan Tali Asih Untuk Korban Kebakaran

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:09

Bupati Aceh Tamiang Tekankan Peran Strategis TP – PKK Dalam Pembangunan Daerah

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:06

Bupati Armia Buka Liga Pamong IKAPTK Aceh 2025

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:02

Bayar PJU Lunas Tepat Waktu,Bupati Armia Terima Penghargaan dari PLN UP3 Langsa

Rabu, 25 Juni 2025 - 15:20

Gelar Kajian Di Lapas IIB Idi Dr.Fakhrurradhi Ingatkan Lapas Bukan Rumah Tahanan Tapi Rumah Pertahanan.

Berita Terbaru

Headline

Wakil Bupati Pidie Alzaizi menghadiri Rapat Paripurna

Senin, 30 Jun 2025 - 12:43

Langsa

Mahmud Lantik Chaidir sebagai Ketua DPD PJS Aceh

Sabtu, 28 Jun 2025 - 06:58