Polres Pidie Bagi-Bagi Takjil untuk Berbuka Puasa

- Redaksi

Selasa, 4 Maret 2025 - 15:23

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | Sigli Polres Pidie membagikan takjil gratis untuk berbuka puasa kepada masyarakat yang melintas di jalan Tgk Chik Ditiro Sigli tepat depan Mapolres Pidie.

Pembagian takjil gratis ini dipimpin langsung oleh Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK yang didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Pidie Ny Ruri Jaka, serta pejabat utama, personel Polres Pidie dan Pengurus Cabang Bhayangkari Pidie, selasa (04/03/2025)

Aksi sosial Polres Pidie itu mendapat sambutan positif dari masyarakat pengguna jalan yang melintas dan sebanyak 300 paket takjil habis dibagikan kepada masyarakat pengguna jalan yang melintasi depan Polres Pidie

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

‘Kegiatan tersebut merupakan bentuk kepedulian dan rasa ingin berbagi Polres Pidie dengan pengguna jalan serta masyarakat yang saat ini sedang menjalankan ibadah puasa Ramadhan 1446 H”, sebut Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana, SIK, MIK kepada wartawan, saat di lokasi pembagian takjil di depan Mapolres Pidie.

Baca Juga:  Ditetapkan Tersangka oleh KPK, Begini Peran Hasto Kristiyanto di Kasus Harun Masiku

Dengan kegiatan bagi-bagi takjil ini harapan kami silaturahmi antara warga dengan Polri terus terjaga, ucap Kapolres Pidie AKBP Jaka Mulyana SIK, MIK

“Saat pembagian takjil kepada warga, tak lupa pihaknya juga menyampaikan imbauan kepada para pengendara agar tetap mematuhi peraturan lalu lintas serta mengutamakan keselamatan selama berkendara di jalan raya”, sebut AKBP Jaka Mulyana, SIK , MIK

Berita Terkait

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi
Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers
Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,
PPIR Hadir dalam Acara Walimah Pernikahan Putra dari Rekan Sejawat Purn Sabirin di Desa Ule Ateung
Wujud Kepedulian: UPT Pemasyarakatan Satker Pidie Gelar Aksi Donor Darah, Rayakan HBP ke-61 dengan Berbagi Kemanusiaan
Wujud Kepedulian, Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Gelar Bantuan Sosial dalam Rangka HBP ke-61
Kanwil Ditjenpas Aceh Tebar Kepedulian Lewat Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda
Penggiat sosial.munawir dan Wen Kopral Mengutuk Keras EO dan Minta APH Segera Usut Pungli Sewa Lapak Pasar Malam Bagaikan Penjajah di Negeri Sendiri
Berita ini 7 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 April 2025 - 04:29

Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers

Rabu, 16 April 2025 - 11:20

Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,

Rabu, 16 April 2025 - 09:24

PPIR Hadir dalam Acara Walimah Pernikahan Putra dari Rekan Sejawat Purn Sabirin di Desa Ule Ateung

Selasa, 15 April 2025 - 20:18

Wujud Kepedulian: UPT Pemasyarakatan Satker Pidie Gelar Aksi Donor Darah, Rayakan HBP ke-61 dengan Berbagi Kemanusiaan

Selasa, 15 April 2025 - 01:03

Pengumuman Perubahan Modal Dasar Perusahaan PT.Alam Mekar Sempurna

Senin, 14 April 2025 - 13:21

Kanwil Ditjenpas Aceh Tebar Kepedulian Lewat Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda

Senin, 14 April 2025 - 06:58

Penggiat sosial.munawir dan Wen Kopral Mengutuk Keras EO dan Minta APH Segera Usut Pungli Sewa Lapak Pasar Malam Bagaikan Penjajah di Negeri Sendiri

Berita Terbaru

ACEH TAMIANG

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:53