Ketua PGRI Aceh Tamiang Mendampingi Ibu Pengajian OWOJ Menyalurkan Bantuan Sembako.

- Redaksi

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 13:50

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | Aceh Tamiang Muka Sungai Kuruk,Kecamtan Seruway. Pada hari jum’at tgl 18 Oktober 2024 tepatnya di Dusun Arung Gajah Desa Muka Sungai Kuruk Nurdin,S.Pd ,MM turut mendampingi rombongan Ibu-ibu Pengajian One Week One Juz (OWOJ) Aceh Tamiang yang di Ketuai Hj.Nafsiah OK menyambangi masyarakat didaerah yang paling parah mengalami musibah banjir akibat jebolnya tanggul penahan air.

Pada kesempatan itu Hj.Nafsiah OK menyampaikan pesan kpd warga agar tetap dlm ketabahan dan bersabar karena semua musibah ada rahasia dibaliknya.Turut hadir juga dalam kegiatan ini Ibu Hj.Marhamah. S.Pd ,Ibu Nety.S.Pd dan rombongan yang membawa bantuan paket sembako yang dibagikan

Baca Juga:  Hasil Sidang Lanjutan Terkait Penyalahgunaan BBM Subsidi Di Pidie.

langsung kepada masyarakat yang telah berkumpul untuk mendapatkan bantuan tersebut.
Nurdin selaku Ketua PGRI kabupaten Aceh tamiang dalam sambutannya yang mewakili masyarakat menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar – besarnya kepada ibu pengajian Owoj kabupaten Aceh tamiang,sebab bantuan ini sangat membantu warga disini.( penulis nurdin)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Tahun Baru Islam;Bupati Armia ajak Masyarakat Maknai Dengan Perbaikan
Bupati Armia Motivasi Peserta Aksi Happy Holiday;Tetaplah Berjuang
Bupati Armia Serahkan Tali Asih Untuk Korban Kebakaran
Bupati Aceh Tamiang Tekankan Peran Strategis TP – PKK Dalam Pembangunan Daerah
Bupati Armia Buka Liga Pamong IKAPTK Aceh 2025
Bayar PJU Lunas Tepat Waktu,Bupati Armia Terima Penghargaan dari PLN UP3 Langsa
HANI 2025, Relawan Anti Narkoba Aceh Tamiang: Jadikan Ini Momentum Bersama Perangi Narkoba
Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia,Bupati Armia ajak Masyarakat Bangun Kesadaran Kolektif Lestarikan Alam
Berita ini 10 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 12:43

Wakil Bupati Pidie Alzaizi menghadiri Rapat Paripurna

Senin, 30 Juni 2025 - 08:03

Menjaga Marwah Jurnalisme: Wartawan Tak Bisa Rangkap Jabatan, Apalagi ASN

Sabtu, 28 Juni 2025 - 07:17

Tahun Baru Islam;Bupati Armia ajak Masyarakat Maknai Dengan Perbaikan

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:11

Bupati Armia Serahkan Tali Asih Untuk Korban Kebakaran

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:09

Bupati Aceh Tamiang Tekankan Peran Strategis TP – PKK Dalam Pembangunan Daerah

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:06

Bupati Armia Buka Liga Pamong IKAPTK Aceh 2025

Jumat, 27 Juni 2025 - 13:02

Bayar PJU Lunas Tepat Waktu,Bupati Armia Terima Penghargaan dari PLN UP3 Langsa

Rabu, 25 Juni 2025 - 15:20

Gelar Kajian Di Lapas IIB Idi Dr.Fakhrurradhi Ingatkan Lapas Bukan Rumah Tahanan Tapi Rumah Pertahanan.

Berita Terbaru

Headline

Wakil Bupati Pidie Alzaizi menghadiri Rapat Paripurna

Senin, 30 Jun 2025 - 12:43

Langsa

Mahmud Lantik Chaidir sebagai Ketua DPD PJS Aceh

Sabtu, 28 Jun 2025 - 06:58