Kapolres Pidie Jaya dan Polsek Bandar Dua Berbagi Takjil, Wujudkan Ramadhan yang Penuh Kepedulian

- Redaksi

Senin, 10 Maret 2025 - 11:37

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | Pidie Jaya Bulan suci Ramadhan kembali menjadi ajang mempererat silaturahmi dan berbagi kebahagiaan. Kali ini, Kapolres Pidie Jaya AKBP Ahmad Faisal Pasaribu, S.H., S.I.K., M.H., bersama jajaran Polres dan Polsek Bandar Dua, turun langsung ke jalan untuk membagikan takjil kepada warga dan pengendara di Jalan Banda Aceh–Medan, tepatnya di Simpang Jangka Buya, Gampong Ulee Gle, Kecamatan Bandar Dua. Senin, 10 Maret 2025

Aksi sosial yang berlangsung mulai pukul 17.00 WIB ini disambut dengan antusias oleh masyarakat. Sebanyak 150 kotak takjil dibagikan secara langsung oleh Kapolres, didampingi Kabag SDM AKP Mahyuddin, S.H., M.H., Kapolsek Bandar Dua Ipda Taufikkurrahman, S.H., serta personel Polsek Bandar Dua.

“Kegiatan ini bukan sekadar berbagi makanan, tetapi juga sebagai wujud nyata kepedulian kami terhadap masyarakat.

Ramadhan adalah momen yang tepat untuk mempererat hubungan dan memastikan keamanan serta kenyamanan tetap terjaga,” ujar AKBP Ahmad Faisal Pasaribu.

Salah satu warga yang menerima takjil mengungkapkan rasa syukurnya. “Alhamdulillah, kami sangat berterima kasih kepada Pak Kapolres dan jajarannya yang sudah berbagi takjil. Ini sangat membantu kami yang sedang dalam perjalanan untuk berbuka puasa,” ujarnya dengan penuh haru.

Aksi sosial ini tidak hanya menjadi bentuk kepedulian, tetapi juga semakin memperkuat sinergi antara Polri dan masyarakat.

Dengan semangat kebersamaan, diharapkan situasi keamanan dan ketertiban di Pidie Jaya tetap kondusif selama bulan penuh berkah ini.

Berita Terkait

SAPA Soroti Pengadaan Mobil, Fasilitas Mewah dan Perjalanan Dinas DPRA Mencapai 140 Miliar
Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi
Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers
Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,
PPIR Hadir dalam Acara Walimah Pernikahan Putra dari Rekan Sejawat Purn Sabirin di Desa Ule Ateung
Wujud Kepedulian: UPT Pemasyarakatan Satker Pidie Gelar Aksi Donor Darah, Rayakan HBP ke-61 dengan Berbagi Kemanusiaan
Wujud Kepedulian, Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Gelar Bantuan Sosial dalam Rangka HBP ke-61
Kanwil Ditjenpas Aceh Tebar Kepedulian Lewat Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda
Berita ini 4 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 06:08

SAPA Soroti Pengadaan Mobil, Fasilitas Mewah dan Perjalanan Dinas DPRA Mencapai 140 Miliar

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 April 2025 - 04:29

Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers

Rabu, 16 April 2025 - 11:20

Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,

Rabu, 16 April 2025 - 09:24

PPIR Hadir dalam Acara Walimah Pernikahan Putra dari Rekan Sejawat Purn Sabirin di Desa Ule Ateung

Selasa, 15 April 2025 - 20:15

Wujud Kepedulian, Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Gelar Bantuan Sosial dalam Rangka HBP ke-61

Selasa, 15 April 2025 - 01:03

Pengumuman Perubahan Modal Dasar Perusahaan PT.Alam Mekar Sempurna

Senin, 14 April 2025 - 13:21

Kanwil Ditjenpas Aceh Tebar Kepedulian Lewat Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda

Berita Terbaru

ACEH TAMIANG

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:53