Ini Pesan Rocky Kepada Awak Media Aceh Timur

- Redaksi

Senin, 25 November 2024 - 12:57

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | Bupati Aceh Timur Periode 2012-2022 H. Hasballah, H. M. Thaib, SH atau yang akrap disapa Rocky berpesan kepada insan pers Aceh Timur untuk terus mengawal dan mendukung Pemerintah dalam memajukan daerah ini.

Hal itu disampaikannya saat Coffee Morning bersama insan pers Aceh Timur di Conical Cafee, Idi Rayeuk, pada Minggu (24/11/2024) pagi.
Sang bapak pembangunan Aceh Timur tersebut mengajak wartawan Aceh Timur bersatu padu untuk membentuk tim tanggap terhadap kemungkinan terjadi bencana banjir saat musim penghujan seperti sekarang ini.

Rocky berpesan, wartawan selain bertugas menulis, mengumpulkan dan menyiarkan berita, juga harus dapat berperan dalam aksi kemanusian membantu masyarakat yang tertimpa musibah bencana alama.
Saya siap mensuport kegiatan kawan-kawan wartawan dalam menjalankan misi penyelamatan lingkungan dan misi kemanusian di Aceh Timur, silahkan bentuk tim dan laporkan ke saya,” ucap Rocky.
Katanya, ia selaku mantan Bupati Aceh Timur sangat siap mendukung dan berkalobaorasi dengan kawan-kawan wartawan Aceh Timur dalam misi kemanusian dan menjaga lingkungan.
“Mari kita bergerak untuk kampanye lingkungan sehat kepada masyarakat, agar rakyat Aceh Timur hidup sehat dan kondusif di tanah kelahirannya,” kata Bupati Aceh Timur dua periode tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam Coffee Morning tersebut, mantan kombatan GAM itu, juga banyak bercerita tentang gerak langkah dirinya bersama wakilnya dalam membangun daerah ini.
“Pada kerja seratus hari periode pertama tahun 2012, kami bersama bapak Wakil Bupati Syahrul Bin Syama’un telah mengerjakan normalisasi sungai dan alur untuk antisipasi banjir dalam wilayah ini. Allhamdulillah beberapa tahun selanjutnya daerah-daerah rawan banjir dapat teratasi,” ujar Rocky.
Dalam Coffee Morning dengan penuh tawa dan canda, Rocky juga menceritakan pahit getirnya melobi pemerintah pusat untuk membawa pembangunan ke Aceh Timur, termasuk pembangunan Kota Terpadu Mandiri (KTM) untuk mantan kombatan di Desa Seumanah Jaya, Ranto Peureulak.
“Alhamdulillah, daerah itu terbangun fasilitas rumah, sekolah dan lahan tempat bercocok tanam untuk mantan kombatan dan masyarakat di daerah itu,” paparnya.
Selain itu juga, Rocky juga mengatakan betapa lelahnya dalam melobi dua jembatan kembar lintas Nasional Banda Aceh, Jembatan Peureulak dan Jembatan Idi Rayeuk.

Baca Juga:  Pj.Bupati Asra Mengatakan apa Yang Telah Dilakukan Pada Hari Ini,

Saat beberapa wartawan mengajukan pertanyaan, Rocky dengan penuh semangat menjawab, bahwa untuk membangun Aceh Timur ini haru mengedepankan hati dan semangat kedaerahan yang kuat untuk membangun daerah ini di segala sektor.
“Tentunya apapun yang yang saya lakukan untuk membangun Aceh Timur dalam masa 10 tahun, juga teidak terlepas dari dukungan rakan-rekan media, OPD dan seluruh elemen masyarakat di daerah ini,” demikian ucap mantan Panglima Daerah Idi.
Coffee morning tersebut juga dihadiri puluhan wartawan dari berbagai media elektronik, online dan media cetak yang bertugas liputan dalam wilayah Aceh Timur.
Pada kesempatan itu, rekan-rekan media Aceh Timur juga mengucapkan terima kasih kepada Mantan Bupati Aceh Timur Rocky yang telah mencurahkan pikiran dan tenaganya dalam membangun daerah ini selama sepuluh tahun. []

Berita Terkait

Pengumuman Perubahan Modal Dasar Perusahaan PT.Alam Mekar Sempurna
Penggiat sosial.munawir dan Wen Kopral Mengutuk Keras EO dan Minta APH Segera Usut Pungli Sewa Lapak Pasar Malam Bagaikan Penjajah di Negeri Sendiri
Diduga Pedagang Kecil Dijadikan Ajang Bisnis Demi Meraup Keuntungan Besar Oleh Oknum Tertentu.
Bentuk Kepedulian PPIR Aceh Timur Besuk Serka (Purn) Jamaluddin di RSUD dr.Zubir Mahmud
Honor PPS dan Sekretariat Menghilang di Kantor KIP Aceh Timur,APH Diminta Selidiki Dugaan Penyalahgunaan Wewenang,
APH diminta Usut Dana Sewa Lapak Pasar Malam Lapangan Pusat Pemerintahan Aceh Timur
Pemerintah Aceh Timur Lepas Pawai Takbiran Sambut Idul Fitri 1 Syawal 1446 H
Ketua DPC Laskar Anti Korupsi Aceh Timur Desak Pihak Terkait Tindak Oknum Penyalahguna Dana Desa
Berita ini 42 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 April 2025 - 04:29

Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers

Rabu, 16 April 2025 - 11:20

Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,

Rabu, 16 April 2025 - 09:24

PPIR Hadir dalam Acara Walimah Pernikahan Putra dari Rekan Sejawat Purn Sabirin di Desa Ule Ateung

Selasa, 15 April 2025 - 20:18

Wujud Kepedulian: UPT Pemasyarakatan Satker Pidie Gelar Aksi Donor Darah, Rayakan HBP ke-61 dengan Berbagi Kemanusiaan

Selasa, 15 April 2025 - 01:03

Pengumuman Perubahan Modal Dasar Perusahaan PT.Alam Mekar Sempurna

Senin, 14 April 2025 - 13:21

Kanwil Ditjenpas Aceh Tebar Kepedulian Lewat Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda

Senin, 14 April 2025 - 06:58

Penggiat sosial.munawir dan Wen Kopral Mengutuk Keras EO dan Minta APH Segera Usut Pungli Sewa Lapak Pasar Malam Bagaikan Penjajah di Negeri Sendiri

Berita Terbaru

ACEH TAMIANG

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:53