Acara Bimtek Saksi Kecamatan Paslon Aman Se-Kabupaten Pidie.

- Redaksi

Selasa, 19 November 2024 - 12:21

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | Pidie Aman center memberingakan bimbingan teknis ( bimtek ) kepada para saksi kecamatan se-kabupaten pidie di aula kantor partai nasional demokrat (nasdem) yang terletak di jalan banda aceh-medan tijeu kota sigli selasa,(19-11-2024) sore.

Turut hadir dalam acara tersebut calon bupati Pidie H. Amiruddin S, E.M, Si. Sekretaris partai Nasdem Jamaluddin, SP. Sekretaris tim pemenangan paslon AMAN, seluruh saksi dari 23 kecamatan yang ada di Pidie.

H. Amiruddin S, E. M, Si atau lebih akrab disapa Pak Amir dalam sambutannya berpesan kepada semua saksi yang hadir agar bekerja sebaik mungkin dan jangan gentar memprotes apabila didapati kesalahan ataupun kecurangan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Keberhasilan kita sangat tergantung dari pada saksi, kalau sodara mendapati ada kesalahan ataupun kecurangan di lapangan protes hari itu juga,,jangan setelahnya baru protes, kalau sudah siap perhitungan kita protes itu jadi susah,”pungkasnya.

Pak Amir juga berharap kepada seluruh saksi yang hadir agar keharmonisan yang terjadi hari ini akan berlanjut hingga ke depannya dan terus memperkuat komunikasi antar saksi.

” Saya berterima kasih kepada semua yang hadir , dan saya juga berharap perjuangan kita selama ini akan membawa hasil yang memuaskan demi pidie yang lebih baik kedepannya,”ucapnya.

Baca Juga:  KEDATANGAN H.SULAIMAN (TOLE) ABDUL HAMID (APONG) DISAMBUT MERIAH OLEH WARGA DESA ALUR TEH

Jamaludin, SP dalam penyampaiannya juga menjelaskan tujuan bimtek ini adalah untuk memastikan timnya di lapangan bekerja sesuai dengan juknis yang telah ditetapkan dan membimbing para saksi agar mengetahui tugas dan indikasi kecurangan yang akan terjadi di lapangan dan cara untuk mengatasi masalah yang akan terjadi melalui point-point penting yqng akan di jelaskan.

Dirinya juga berharap kepada semua saksi kecamatan agar menyerahkan mandat kepada kpps selambat-lambatnya pada Tanggal 26/11 dan setelahnya agar segera melaporkan kepada aman center kecamatan. dirinya juga berharap agar para saksi tidak meninggalkan TPS di saat waktu-waktu yang lengah seperti jam istirahat.

Sementara itu, dalam bimbingan teknis saksi kecamatan tersebut Jailani menjelaskan tentang tugas saksi yang sesungguhnya sesuai peraturan dan prosedur yang sesungguhnya.

Menurutnya lagi, saksi bukan sekadar orang yang hadir di saat hari pemilihan ,akan tetapi saksi juga merupakan orang yang sangat penting dalam menentukan hasil dari pemilihan.

” Kepada semua rekan-rekan yang telah hadir pada hari ini agar bisa menjelaskan dan membimbing saksi-saksi yang ada di TPS masing-masing desa, jadi apa yang gak jelas silakan kawan-kawan semua bertanya, ” jelasnya.(Jef)

Berita Terkait

Tokoh Muda Pidie Meminta Bupati Pidie Tertibkan Kendaraan Dinas Yang Tidak Patuh Aturan
DPD Partai Perjuangan Aceh(PPA) kabupaten Pidie menggelar buka puasa bersama pengurus.
PT Graha Citra Karsa Dukung program Buka Puasa Bersama Grub Cerita Ureung Pidie
Safwan Berkomitmen Mendukung Penuh Program Pemerintah Melalui PT.PEMA
Jangan Biarkan Lahan Kosong! Polsek Trienggadeng Ajak Warga Wujudkan Swasembada Pangan
Wakil Bupati Pidie Apel Pagi Adalah Aktivitas Wajib yang Harus Diikuti ASN
Mahasiswa UNIGHA Siap Kawal Program Bupati Terpilih untuk Mendirikan Kampus Negeri di Pidie
Ribuan Jemaah Hadiri Pemakaman Abu Usman Kuta Krueng, Polres Pidie Jaya Perketat Pengamanan
Berita ini 3 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 April 2025 - 04:29

Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers

Rabu, 16 April 2025 - 11:20

Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,

Rabu, 16 April 2025 - 09:24

PPIR Hadir dalam Acara Walimah Pernikahan Putra dari Rekan Sejawat Purn Sabirin di Desa Ule Ateung

Selasa, 15 April 2025 - 20:18

Wujud Kepedulian: UPT Pemasyarakatan Satker Pidie Gelar Aksi Donor Darah, Rayakan HBP ke-61 dengan Berbagi Kemanusiaan

Selasa, 15 April 2025 - 01:03

Pengumuman Perubahan Modal Dasar Perusahaan PT.Alam Mekar Sempurna

Senin, 14 April 2025 - 13:21

Kanwil Ditjenpas Aceh Tebar Kepedulian Lewat Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda

Senin, 14 April 2025 - 06:58

Penggiat sosial.munawir dan Wen Kopral Mengutuk Keras EO dan Minta APH Segera Usut Pungli Sewa Lapak Pasar Malam Bagaikan Penjajah di Negeri Sendiri

Berita Terbaru

ACEH TAMIANG

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:53