Home / News / TNI

Koramil 11/Bandar Baru melakukan upacara serah terima Peleton Inti Yudha Wastu Pramuka Jaya Ke-76 THN 2024

- Redaksi

Rabu, 18 Desember 2024 - 15:48

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satupilar.com | Danramil 11 /Bandar Baru,Kapten Inf Mohd.Nursyahri menjelaskan Yudha Wastu Pramuka Jaya (YWPJ) merupakan tradisi Korps Infanteri yang selalu dilaksanakan menjelang Hari Juang Infanteri pada setiap tahunnya.

Salah satu bentuk kegiatan tradisi Korps Infanteri,Koramil 11/ Bandar Baru melakukan pembinaan personel Infanteri di awali Upacara serah terima Peleton Inti Yudha Wastu Pramuka Jaya Yonif 115/ML dengan Peleton Inti Yudha Wastu Pramuka Jaya Yonif 116/GS yang di laksanakan di SMAN-1 Bandar Baru Desa Keude Lueng Putu,Kec.Bandar Baru,Kab.Pidie Jaya,Kamis 19/12/24.

yang perlu dilestarikan dan dikembangkan dalam rangka memupuk dan meningkatkan jiwa korsa serta kebanggaan prajurit terhadap Korps Infanteri.

“Kegiatan ini bertujuan untuk mewujudkan jiwa korsa dan kebanggaan prajurit Infanteri sebagai pasukan terdepan dalam setiap pertempuran serta menanamkan nilai-nilai kejuangan, semangat pantang menyerah dan keteladanan Panglima Besar Jenderal Sudirman kepada generasi muda TNI AD.

Danramil juga menerangkan bahwa kegiatan ini perlu dilestarikan dan dikembangkan dalam rangka memupuk dan meningkatkan jiwa korsa prajurit.

Kegiatan ini juga bertujuan untuk lebih mendekatkan prajurit TNI AD kepada rakyat serta sebagai wujud kemanunggalan TNI guna mendukung tercapainya tugas pokoknya.

Berita Terkait

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi
Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers
Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,
PPIR Hadir dalam Acara Walimah Pernikahan Putra dari Rekan Sejawat Purn Sabirin di Desa Ule Ateung
Wujud Kepedulian: UPT Pemasyarakatan Satker Pidie Gelar Aksi Donor Darah, Rayakan HBP ke-61 dengan Berbagi Kemanusiaan
Wujud Kepedulian, Lapas Perempuan Kelas IIB Sigli Gelar Bantuan Sosial dalam Rangka HBP ke-61
Kanwil Ditjenpas Aceh Tebar Kepedulian Lewat Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda
Penggiat sosial.munawir dan Wen Kopral Mengutuk Keras EO dan Minta APH Segera Usut Pungli Sewa Lapak Pasar Malam Bagaikan Penjajah di Negeri Sendiri
Berita ini 10 kali dibaca
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 April 2025 - 04:29

Ketum DPP PJS Kunjungi Jambi, Perkuat Langkah Jadi Konstituen Dewan Pers

Rabu, 16 April 2025 - 11:20

Ketua Garang,Ucapkan Terimakasih Kepada Kapolres Aceh Tamiang Telah Membeli Sepada Baru Untuk Amin,

Rabu, 16 April 2025 - 09:24

PPIR Hadir dalam Acara Walimah Pernikahan Putra dari Rekan Sejawat Purn Sabirin di Desa Ule Ateung

Selasa, 15 April 2025 - 20:18

Wujud Kepedulian: UPT Pemasyarakatan Satker Pidie Gelar Aksi Donor Darah, Rayakan HBP ke-61 dengan Berbagi Kemanusiaan

Selasa, 15 April 2025 - 01:03

Pengumuman Perubahan Modal Dasar Perusahaan PT.Alam Mekar Sempurna

Senin, 14 April 2025 - 13:21

Kanwil Ditjenpas Aceh Tebar Kepedulian Lewat Bakti Sosial di Dayah Nurul Huda

Senin, 14 April 2025 - 06:58

Penggiat sosial.munawir dan Wen Kopral Mengutuk Keras EO dan Minta APH Segera Usut Pungli Sewa Lapak Pasar Malam Bagaikan Penjajah di Negeri Sendiri

Berita Terbaru

ACEH TAMIANG

Bupati Armia,Kunjungi Dapur Makan Bergizi

Sabtu, 19 Apr 2025 - 14:53